Ilustrasi frambusia – IST Biak, Jubi – Dinas Kesehatan Provinsi Papua menargetkan tahun 2020 sebanyak 29 kabupaten/kota bebas eliminasi penyakit kulit Frambusia. “Pemerintah melalui Kementerian Kesehatan telah menyusun strategi percepatan penyakit Frambusia di Indonesia melalui peningkatan penemuan kasus secara dini di masyarakat serta pelayanan Frambusia berkualitas, termasuk...
↧