Kampus IPDN Papua – Jubi-Alex Jayapura, Jubi – Dari 976 orang yang mendaftar, sebanyak 34 calon praja Institut Pemerintahan Dalam Negeri (IPDN) asal Papua dinyatakan lolos seleksi tes ulang kesehatan, kesamaptaan dan wawancara pada tahapan penentuan akhir (Pantukhir). Asisten Bidang Umum Sekda Papua Elisa Auri, di Jayapura, Kamis (4/8/2016) mengatakan 34 orang yang dinyatakan lulus...
↧