Kepala Badan Pemberdayaan Masyarakat Kampung Provinsi Papua, Donatus Motte – Doc Jubi Jayapura, Jubi – Badan Pemberdayaan Masyarakat Kampung (BPMK) Provinsi Papua berharap, pergantian beberapa menteri, termasuk Menteri Desa oleh Presiden Joko Widodo tak mempengaruhi alokasi dana desa (Dandes) untuk Papua. “Kami harap adanya pergantian Menteri Desa tidak berdampak pada alokasi...
↧