Lomba perahu dayung yang diselenggarakan pasangan Bakal Calon Wali Kota Jayapura, Boy Markus Dawir-Nur Alam di Dok IX Kali, Kelurahan Tanjung Ria, Distrik Jayapura Utara, Jumat (12/8/2016). Jayapura, Jubi – Meski HUT RI ke-71, 17 Agustus 2016 masih sepekan lagi, namun sejumlah berbagai lomba untuk memperingati hari kemerdekaan Indonesia mulai digelar di Kota Jayapura, Papua. Salah satunya...
↧